Dark Blue Gradient Travel Banner Landscape (2)


PPID Muna barat

Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Muna Barat adalah pejabat yang bertanggung jawab di bidang penyimpanan, pendokumentasian, penyediaan dan/ atau pelayanan informasi di badan publik dalam wilayah Kabupaten Muna Barat.
PPID bertanggungjawab di bidang layanan Informasi Publik yang meliputi proses penyimpanan, pendokumentasian, penyediaan dan pelayanan Informasi Publik.
Terdapat empat jenis informasi yang dikelola oleh PPID yakni :

Kewajiban Badan Publik

Pasal 7 UU No. 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik

  1. Badan Publik wajib menyediakan, memberi dan/atau menerbitkan Informasi Publik yang berada di bawah kewenangannya kepada Pemohon Informasi Publik, selain informasi yang dikecualikan sesuai dengan ketentuan;
  2. Badan Publik wajib menyediakan Informasi Publik yang akurat, benar dan tidak menyesatkan;
  3. Untuk melaksanakan kewajiban sebagaimana dimaksud pada angka 2, Badan Publik harus membangun dan mengembangkan sistem informasi dan dokumentasi untuk mengelola Informasi Publik secara baik dan efisien sehingga dapat diakses dengan mudah;
  4. Badan Publik wajib membuat pertimbangan secara tertulis setiap kebijakan yang diambil untuk memenuhi hak setiap orang atas Informasi Publik;
  5. Pertimbangan sebagaimana dimaksud pada nomor 4, antara lain membuat pertimbangan politik, ekonomi, sosial, budaya dan/atau pertahanan dan keamanan Negara;
  6. Dalam rangka memenuhi kewajiban sebagaimana dimaksud pada angka 1 sampai dengan 4, Badan Publik dapat memanfaatkan sarana dan/atau media elektronik dan non elektronik.
IMG-20201108-WA0091

Since 1988

Layanan

Layanan Informasi

Layanan yang digunakan untuk mendapatkan Informasi Pemerintah Daerah Soft Copy/Hard Copy

Layanan Keberatan

Layanan ini dipergunakan apabila ada Keberatan pada Layanan Informasi

Layanan Pengaduan


GalERI

Galeri Kegiatan Pemerintah Kabupaten Muna Barat

Galeri Kegiatan Pemerintah
Galeri Kegiatan Pemerintah

BUPATI MUNA BARAT

Kontak

Alamat
Jalan Lingkar Laworo, Kecamatan Kusambi, Kabupaten Muna Barat
Phone
Email

hubungi kami

Kami ingin memberikan layanan terbaik untuk Anda. Harap meluangkan waktu mengisi formulir ini jika mengalami kendala atau keluhan terhadap layanan kami.